Bertepatan peringatan hari nelayan pada 6 April 2016, Gerakan Nasional Masyarakat Perikanan Indonesia (GERNASMAPI) “melauti” istana. Beramai-ramai beraksi menuntut turunnya Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti.
Ketika perbaikan demi perbaikan, kebijakan demi kebijakan, keputusan demi keputusan ditetapkan demi mewujudkan berdirinya Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia. Namun, bagaimana dengan nasib nelayan untuk terus bertahan hidup?
Nelayan, gambaran kecil masyarakat yang menuntut kesejahteraan. Dengan keputusan yang ditetapkan, bisakah nelayan sanggup bangkit dan bertahan?
Baca :
– http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2016/04/06/054600326/Hari.Ini.Susi.Didemo.Ribuan.Nelayan.untuk.Mundur
-http://www.tribunnews.com/bisnis/2016/04/06/peringati-hari-nelayan-gernasmapi-tuntut-menteri-susi-mundur
Selamat Hari Nelayan Indonesia
6 April 2016
#Cinta Untuk Nelayan
#NelayanSejahtera
#AyoMajuNelayan
Kehidupan para nelayan Indonesia masih sangat jauh dari kesejahteraan, masih rendah pemberdayaan masyarakat nelayan, bahkan kasus kemanusiaan yang terbaru terjadi di Luar Batang Jakarta yang menindas para nelayan. Semoga adik-adik mahasiswa punya misi untuk terjun ke masalah kemanusian dan membantu pemberdayaan masyarakat